Jika Anda penasaran, video momen Sri Mulyani mengucapkan pantun tersebut dapat dilihat di akun TikTok resmi mereka, @JuicyLuicyBand, yang sudah dilihat hampir 150 ribu kali.
Keberhasilan Juicy Luicy dalam mempertahankan citra sebagai Band Sentimental Indonesia juga tercermin dalam karya terbaru mereka, berjudul “Asing.” Lagu ini mengisahkan tentang dua individu yang pada awalnya memiliki dunia mereka sendiri, tetapi akhirnya berubah menjadi orang asing satu sama lain.